Sabtu, 03 Maret 2012

fenomena 2012

Beberapa fenomena alam berikut ini menimbulkan bencana bagi umat manusia, namun terlihat indah dan menakjubkan. Terkecuali tentunya tiang cahaya dan migrasi kupu-kupu monarch yang memberi visual nan indah untuk disaksikan. Langsung saja kita lihat bersama, ya

1. Migrasi kupu-kupu Monarch


Migrasi massal kupu-kupu  Monarch (Danaus  plexippus) terj
adi saat musim dingin meliputi sebagian besar Amerika Utara menuju daerah selatan. Warna kupu-kupu oranye dan hitam terlihat indah ketika memenuhi langit biru.

2. Tiang Cahaya


Tiang cahaya terjadi saat cuaca  sangat dingin ketika kristal es tergantung di atmosfer, maka fenomena alam ini terlihat di langit malam. Semakin tinggi kristal es, semakin tinggi pula tiang cahaya itu terlihat.

3. Maelstorm


Maelstorm adalah pusaran air yang sangat kuat di tengah laut. Pusaran air yang  terjadi di Skotlandia dan dapat terdengar hingga bermil-mil jauhnya, walaupun nyatanya maelstorm bisa saja terjadi di mana pun.

4. Badai pasir


Badai pasir terjadi ketika angin kencang  mengangkat  partikel tanah dan pasir ke atmosfer sehingga membentuk badai. Setiap empat puluh juta tahun ton debu  dibawa dari Sahara ke  cekungan Amazon.

5. Pusaran api


Yang satu ini mengerikan, namun tetap terlihat indah. Yaitu pusaran api yang terjadi saat tornado. Pusaran api terjadi ketika panas dari api mendorong udara di atasnya sedemikian rupa untuk membentuk pusaran dengan udara dingin di luar. Jika pusaran ini memperoleh pusaran vertikal  maka api akan terhisap ke atas membentuk pusaran api.

Pusaran api yang terjadi di Tokyo tahun 1923 membakar semua bangunan di sana yang kebanyakan terbuat dari kayu, sehingga memakan korban 38.000 orang hangus terbakar.



Jangan Ngaku Gaul Kalau Belum Ke MBarokah.net. Video Fenomena Alam Badai Matahari 2012 NASA! Penasaran Dengan Video Fenomena Alam Badai Matahari 2012 NASA. Langsung Saja Ke TKP... Cekidot...!!!

Video Fenomena Alam Badai Matahari 2012 NASA
Video Fenomena Alam Badai Matahari 2012 NASA
Ockah NewsInfo TerbaruBerita DuniaVideoVideo Fenomena Alam Badai Matahari 2012 NASA. Tahun 2012 ini banyak rumor mengenai munculnya Badai Matahari. Akankah fenomena Badai Matahari ini menjadi kenyataan? Diberitahukan bahwa NASA menyimpan Video Fenomena Alam Badai Matahari 2012 NASA tersebut. Selengkapnya simaklah uraian mengenai Fenomena Badai Matahari di tahun 2012 berikut.
Ramalan Kiamat 2012 yang sempat heboh lantaran mendengar prediksi suku maya kini dihubungkan dengan akan terjadinya Fenomena Badai Matahari di tahun 2012 nanti. Informasi yang beredar menyebutkan bahwa dampak Badai Matahari ini akan menyebabkan kematian yang cukup luas. Badai matahari 2012 akan merusak ketersediaan pangan dan air akibat kemarau yang sangat panjang. Dari video badai matahari 2012 yang digambarkan oleh para ahli, ledakan yang terjadi diatmosfer tersebut akan mempengaruhi kehidupan dibumi.
Lalu, apakah yang dimaksud dengan Badai Matahari ? Badai matahari atau biasa disebut solar storm, adalah siklus ledakan dahsyat dari masa puncak aktivitas bintik matahari yang biasa terjadi setiap 11 tahun sekali. Ada yang menyebutkan bahwa dari peristiwa Badai Matahari ini akan bedampak besar bagi kehidupan manusia dibumi, namun ada pula yang menyebutkan bahwa badai matahari 2012 hanya akan berdampak pada gangguan satelit komunikasi.
Tapi yang menjadi pertanyaan kini, apakah badai matahari yang video nya bisa anda lihat disini memang akan terjadi ditahun 2012 ? Atau apakah dengan terjadinya badai matahari, lalu bumi akan kiamat seperti yang digambarkan dalam film 2012? Mungkin ada baiknya kita tunggu saja perkembangan mengenai berita Video Fenomena Alam Badai Matahari 2012 NASA dari para ahli yang lebih berkompeten dibidangnya. Namun untuk anda yang penasaran dengan gambaran badai matahari, silahkan anda tonton video nya lewat link yang ada dibawah ini:
Setelah teman-teman melihat Video Fenomena Alam Badai Matahari 2012 NASA, Apa tanggapan teman-teman. Terimakasih.

 Berikut Fenomena Alam di Dunia :
1. Pink and White Terraces ( Kolam Air Panas Sebesar 3 Hektar)



Gambar di atas adalahPink and White Terraces merupakan fenomena alam yang berupa kolam air panas terbesar berukuran 3 hektar dari Selandia Baru. Namun sayangnya kini tinggal kenangan karena telah rusak akibat ledakan vulkanik gunung Tarawera di tahun 1886. Fenomena alam air hangat ini terbentuk oleh geyser dan es disepanjang lereng gunung. Fenomena alam ini masuk ke dalam salah satu dari 8 keajaiban dunia.
2. Cave of Crystal (Gua Kristal Raksasa)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEimFwjRNwDsmL78t_JjtDpLSnKQW6DfI9gEiVQqJ_L4qEqzPglnBdkfgP4S1MpKXhDz-K_L2lvuYrGxi354eiZGvvQp5f9_mVbmCfkRfT7xyiBrWb_FhMU2zQbtYwJcS_TIRblBRnkSKsA/s400/Crystal+Cave+of+the+Giants%252C+Mexico.jpg
Gua yang berisi pilar-pilar kristal yang terletak di sebuah pertambangan di Cihuahua Meksiko.  Gua ini pertama kali ditemukan dua penampang yang mencari jalan keluar pada 2001. Gua ini memiliki barisan kristal yang sangat menakjubkan dengan ukuran kristal yang cukup besar mirip kristal-kristal di film superman.
3. Catatumbo Lightning (Sambaran Petir Terbesar)
fenomena alam
Penduduk Venezuela menyebut fenomena ini “Relampago del Catatumbo”. Lokasi petir ini dapat ditemukan di mulut sungai Catatumbo di danau Marcaribo Venezuela. Petir ini tingginya dapat mencapai 5km. Petir ini terjadi 140 sampai 160 kali di malam hari. Setiap jam bisa terjadi 280 kilatan petir. Jadi dalam 1 tahun diperkirakan terjadi 448.000 ledakan petir. Petir ini terjadi akibat tabrakan angin yang berasal dari gunung Andes. Beberapa orang mengatakan wilayah ini memiliki lapisan ozon terbesar di bumi.

4. Penitentes ( Salju Yang Meruncing Membentuk Pola Unik)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh_vhlkbMmVKNJ6XWG9RRNI-6q6P_gDyyuo4nWijmykWrCPxQEb8AataEKT17-r67UOGgacptSGOsnePbBPW1mC5cd2EJasuk2aJDimxz8KzoWi_a-7_V9vLmDI3A3vAQjFi4Ini7yik_Sg/s1600/Penitentes.jpg
Fenomena alam yang hanya terjadi di wilayah antara Cili dan Argentina. Fenomena alam ini adalah fenomena salju yang meruncing ke atas yang diakibatkan oleh angin yang kencang di wilayah gunung Andes. Fenomena ini juga dinamakan dengan Peak Hooded New Mexican Monks, Peninentes merupakan pisau es yang terbentuk secara alami, mengikuti arah matahari. Fenomena Penintes sangat jarang di temui, kecuali di dataran tinggi atau tempat yang lebih tinggi. Peninentes dapat tumbuh lebih tinggi dari manusia dan terbentuk dengan cara mencair melalui pola tertentu.
5 . Moeraki Boulders (Batu Bulat Raksasa)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjWXTF-eTa4wcY3oQAC4xmAlauuFCU1xxUC9k9jqki_G97R__8Oz_-RbQJxC-EL5ADFAMT1RO-Ocjwso4bCNtDem86I7zuPosJi6VUIhGeOoWjED7q7iwMTzKbSWQ_KwYIcGna0vQGb474/s1600/Moeraki-Boulders-round1.jpg
Bongkahan batu Moeraki (Moeraki Boulders) adalah batu yang luar biasa besar dan bulat tergeletak sepanjang hamparan Pantai Koekohe di pesisir Otago, Selandia Baru antara Moeraki dan Hampden. Batu bundar di pantai tersebut terbentuk oleh ombak.
6. Sun Dogs (Tiga Matahari)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjgYrlHCPQny31J79xo0oFiOGw2L5e_C3AncvKQ9XpWzeKzb_Qt7A3GL1N-DfBO4zaO0Z3KsmQ93VvF-0954jZca9EGhKuG_bxwY7TVV-kr6VKAhSRAwAiBcn6MoKF5ZbDA7lJ7xY2ofIA/s400/sun+dogs_jpg.jpg
Fenomena yang sempat membuat heboh ini yaitu bernama Sun Dogs, yaitu  dimana matahari tampak muncul sejajar tiga buah matahari. Yups benar sekali fenomena alam ini menampilkan 3 matahari pada garis horizon.
9. Columnar Basalt (Erupsi Lahar Yang Berbentu Seperti Batako)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiTt5t1mu3L0Nuyu4Ust3i-T6QcFM_Mm20yF41bBNwO63H0LjcjWu3nxU70R5gqN-O995o2R83iQPrNY00rXOqRXrtNRIv3SNUIVQgg6yTXhXltE4NK1EGU25EJmJVWHYZp8mOOYtnFs1E/s400/basalt2.jpg
Formasi batu yang terbentuk akibat erupsi lahar yang membeku. Fenomena alam ini terdapat di Giant’s causeway Irlandia Utara.
10. Red Tides (Laut Tiga Warna)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjSUjEzps2uLV-G0FFIkCLtG8WPpjbaN5AI_ILnnvIiu_4Wj7vnJrQRMrzAmhxs6E2kC3PGIVVuFkz5Gh_WwMU-YS3me8NtXB5edZxuErheXSbNh2Ay12CK_v-RKGx1Ard-B4qxGExquwzL/s1600/red-tides.jpg
Red Tides merupakan sebuah fenomena alam air laut yang berubah warna menjadi merah yang disebabkan oleh fitoplankton. Red Tides dapat menyebabkan kematian massal biota laut, perubahan struktur komunitas ekosistem perairan, keracunan dan juga bisa menyebabkan kematian pada manusia. Ini terjadi dikarenakan fitoplankton tersebut mengeluarkan racun. Faktor yang mempengaruhi fenomena Red Tides yaitu termasuk suhu permukaan laut yang hangat, salinitas rendah, kandungan gizi yang tinggi, dan laut yang tenang. Selain itu, fitoplankton tersebut dapat menyebar dengan jauh oleh angin, arus, dan badai.
11.Ice Circles
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh3nygSB6v3qEQwWdP2hUbzlLY9xbN8EzqYLfjXAegffAfB3pJ_mDV20GpknJTaOVj3M5EqoVd6QuQr6e2LmyFF3X7XuNd3HSe878ktNilSiLGtUns-sFn9e9v3wIzVPvj4IR0GokQlcuxq/s1600/ice-circles-342.jpg
Ice Circle atau lingkaran es adalah sebuah fenomena yang muncul pada air yang memiliki arus lambat di iklim dingin. Bentuknya menyerupai piringan raksasa yang terdiri dari es dan berotasi secara lambat di permukaan air. Lingkaran-lingkaran es adalah fenomena yang sangat jarang terjadi di permukaan air dingin. Lingkaran-lingkaran besar es ini dapat ditemukan di wilayah Skandinavia dan Amerika Utara. Fenomena ini terakhir kali ditemui di Inggris pada Novermber 2009.
Nah itu dia 10 Fenomena Alam yang luar biasa menakjubkan dan sungguh mrmprsona. Saya harapkan artikel ini memberi manfaat buat sobat semua.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar